Resep Masakan Nusantara Sentiling Singkong Enak Mantap

Resep Masakan Nusantara Sentiling Singkong Enak Mantap - Ini merupakan jajanan pasar yang sangat disukai oleh masyarakat kita, hal ini dikarenakan olahan singkong yang satu ini terkenal memiliki rasa yang sangat enak serta harganya juga cukup relatif murah. Dapatkan aneka resep praktis, tips dapur, dan info menarik lainnya setiap minggu. Sentiling singkong masih merupakan variasi dari resep masakan nusantara yang ada di daerah di inodnesia, memang pantas jika dibuat sekarang untuk cemilan sore.



• 500 gram singkong, dikupas lalu di parut
• garam secukupnya
• gula secukupnya (sesuai selera)
• kelapa parut yang dicampur garam, dibungkus dengan daun pisang, dan kukus
• kesumba yang berwarna kuning, merah dan hijau

Cara Membuat Sentiling Singkong Enak Mantap

1. Tambakan garam dan gula secukupnya pada parutan singkong, lalu bagi menjadi 3 bagian dengan tiap bagian diberikan warna kuning, hijau dan merah.
2. Siapkan panci/langseng, beri alas pisang dan simpan adonan di atasnya, lalu kukus hingga matang.
3. Setelah matang, dinginkan, lalu potong-potong bulat sesuai selera, dan guling-gulingkan pada kelapa parut yang sudah dikukus tadi. Lalu hidangkan.

Itulah tadi Sentiling Singkong Enak Mantap yang merupakan salah satu varian resep masakan nusantara di negeri tercinta, jika anda ingin membuatnya silahkan coba segera. Jangan lewatkan momen bersantai bersama keluarga lewat begitu saja tanda ada hidangan ataupun cemilan yang menambah kebahagiaan. Untuk menambah ramai suasana anda dapat juga menambah Resep Masakan Nusantara Tongkol Asam Pedas Enak Lezat juga resep cara membuat ikan gurame bakar pedas


Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Masakan Nusantara Sentiling Singkong Enak Mantap

Posted by Princess, Published at 05.22.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar